Tv ini China ini menggunakan IC tunggal buatan Toshiba dengan seri 8873CSCNG 6PR6.
adapun langkah-langkah masuk ke Menu servicenya adalah:
1.Tekan dan tahan tombol VOLUME - pada panel tv
2. Lalu tekan tombol DISPLAY pada remot,sampai muncul kata "FACTORY" di layar.
3. Tekan tombol DISPLAY 1 kali untuk masuk ke B/W setting
4. Tekan DISPLAY 1 kali lagi untuk masuk ke settingan F1 atau:
-tekan tombol angka 0 untuk masuk ke B/W
-tekan tombol angka 1 untuk masuk ke F1
-tekan tombol angka 2 untuk masuk ke F2
-tekan tombol angka 3 untuk masuk ke F3
-tekan tombol angka 4 untuk masuk ke F4
-tekan tombol angka 5 untuk masuk ke F5
-tekan tombol angka 6 untuk masuk ke F6
-tekan tombol angka 7 untuk masuk ke F7
Untuk memilih item gunakan tombol PROG - atau PROG + di remot,untuk adjust gunakan
tombol VOL - dan VOL + di remot
5.Untuk menyimpan/SAVE/keluar/EXIT tekan tombol DISPLAY di remot.
Oke rekan-rekan semua semoga bisa membantu dan SUKSES buat SEMUA.
oke deh...matur nuwun kang aisy
BalasHapusOke podo-podo Mas Nugroho,tetep semangat lo yo!!!
BalasHapusOya mas servis mode toshiba bomba g mana ya mas aku uda make cara tekan mute diremt lalu tekan lg mute + menu di tv .tapi tetap engk bisa mas apa ada cara lain?
BalasHapusslam kenal pak ic
BalasHapusmaturnuon kang Aisy informasinya yg terbaru ini dan komplit f1 f2 f3 dan selengkapnya. semoga yg terbaru lagi nanti menyusul met bekerja lagi..... trim
BalasHapusLumayan tambah ilmu maning,tambah gayeng kang,lan tambah rejekine...amin.
BalasHapusSARULTOLUOK=salam kenal juga,terim kasih kunjungannya......
BalasHapusSAWALI ALI=matur nuwun Kang,postingan terbaru silahkan sabar menanti ya wakakakaka.........
BalasHapus-------------------------------------------
EKO PURNOMO=amin amin amin ya robal alamin,demikian juga dengan sampean Kang,semoga sukses!
Dapat celengan lagi,servis menunya,,,semoga bermanfaat bagi rakyat pertukang tipian,,,dan banyak rejekine buat kang aisy
BalasHapuswaduh sopo iki Manusia ? hehehehe siapapun anda terima kasih sudi berkunjung dan mendoakan kami,sekali lagi matur nuwun.
BalasHapusBos aku mau tanya nih. aku punya tv sharp multi sitem midel 20D2-G , IC yang di regulator pecah seingga nilainya atau nomornya tidak kelihatan kira-kira atau yang pastinya berapa nomornya ? trimakasih.....
BalasHapusWah kok asing banget typenya? Kalo pakai aisy program single gede IX3410CENx atau IX3368CENx regulatornya pakai STR F6654
BalasHapusMaster numpang nanya ni..Aku memperbaiki tv china merek Nakai suaranya normal tetapi rasternya gelap saya ukur katoda RGB dengan G1 nilainya 125 volt. terus kalau stelan fokus di flayback di stel maksimal ada loncatan api di kaki soket crt tetapi stelan kalau di kecilin loncatan api tak ada. kirakira dimana gangguannya master trimakasih ...
BalasHapusKalo gambar gelap gelap coba screen di puter sedikit ada pengaruhnya nggak? Jangan fokusnya yang di puter,loncatan api itu karena sampean terlalu besar muternya,
BalasHapusKang mau nanya nih..kalau service menu LC863528b-51y6 kodenya apa yah..dah acak2 ga ktemu nih..tv nya merk ichiko bomba..
BalasHapusmkasih boss sblumnya.
kalau cara yang ini sudah apa belum? "Tekan Display, tekan Mute 3 kali. Pindah halaman dengan Sleep. ChUp/Down pilih menu. VolUp/Down adjust data. Tekan Menu untuk simpan/keluar".
BalasHapustv china ic tunggal 8895 scn, minta data standarnya kang. gejala chanell tak bisa nyantol ktk di search automatic / pun manual.
BalasHapusLho? di dalem dus mesin tv china kan ada tho? itupun kalau tv yang sampean garap sekarang emang dalam kondisi ganti mesin hehehehe...........
HapusOke kalau memang nggak nyantol siarannya,biasanya ada di OPTION F10 nya,coba sudah sama apa belum dengan daftar berikut :
BYRGB : 1
PIF.LEVEL : 3
P.OFF.RGB : 0
POWER TIME : 0
STANDBY MODE : 0
U.BAND :1
SEARCH TUNER : 2
VHFHLOW : 147
UHF LOW : 437